~(Data File Com)~
Assalamu'alaikum, Ok agan-agan berhubung dan dihubungkan banyak temen2 yang lagi pengen belajar Blogger dan ternyata sekarang tampilan Blogger memang sudah berubah, mungkin sebagian agan agan masih ada yang bingung mengenai perintah-perintah yang bisa digunakan di tampilan baru Blogger ini, dan kali ini saya akan memberikan satu buah tutorial mengenai bagaimana merubah Template di Blogger yang Baru berikut ini adalah tutorialnya yang saya lengkapi dengan gambar untuk mempermudah agan-agan sekalian, monggo di lihat, kritik dan saran silahkan tulis di Kolom Komentar di Bawah Postingan ini:
~(Senyum)Assalamu'alaikum, Ok agan-agan berhubung dan dihubungkan banyak temen2 yang lagi pengen belajar Blogger dan ternyata sekarang tampilan Blogger memang sudah berubah, mungkin sebagian agan agan masih ada yang bingung mengenai perintah-perintah yang bisa digunakan di tampilan baru Blogger ini, dan kali ini saya akan memberikan satu buah tutorial mengenai bagaimana merubah Template di Blogger yang Baru berikut ini adalah tutorialnya yang saya lengkapi dengan gambar untuk mempermudah agan-agan sekalian, monggo di lihat, kritik dan saran silahkan tulis di Kolom Komentar di Bawah Postingan ini:
Langkah Pertama:
Pilih template yang akan agan gunakan, agan bisa ngambil dari Blogger langsung atau agan juga bisa nyari manual, berikut ini adalah beberapa situs penyedia Template BLogger Gratiissss.... !
1.www.btemplates.com
2.www.bloggerbuster.com
3.http://blogtemplate4u.com/
4.www.freeblogger-templates.blogspot.com
5.www.blogger-templates.blogspot.com
6.www.finalsense.com
7.www.ourblogtemplates.com
8.www.bloggerstyles.com
9.www.eblogtemplates.com
10.www.blogspottemplate.com
11.http://www.zoomtemplate.com/
Silahkan Agan cari sendiri Templatenya disitu ya saya ambil satu contoh untuk download template dari salah satu situs di atas, saya ambil situs www.btemplates.com
berikut ini tutorialnya bergambarnya:
Download templatenya
Buka hasil Downlad anda di Folder My Document >> Download (untuk yang pake Google Crome)
atau di My Document Unduhan (untuk yang pake Firefox)
Kemudian Ekstrak File Downloadan yang berupa Zip lihat gambar di atas
setelah itu hasilnya akan keluar folder ataupun file kalo folder buka dulu foldernya maka akan terlihat file templatenya berikut ini gambarnya:
Oke itu hasil downloadtan template agan.
Nah Sekarang LANjutkAn ...
ya lanjutkan ke cara merubah templatenya
LANGKAH KEDUA BUKA DASBOARD BLOG KAMU ATAU MASUK DI www.blogger.com
Kemudian lihat disisi kanan ada menu Drop Down pilih Template
lihat gambar di bawah ini:
Setelah itu akan muncul tampilan seperti di bawah ini, lihat di sebelah kanan atas, klik
1. Backup/restor (atau kalo yang bahasa indonesia ya sama aja klik aja tombol yang ada di sebelah kanan atas itu ya hehe)
2. Kemudian akan muncul Kolom, Pilih Download Template (kalo semisal templatemu yang awal tidak ingin ilang artinya masih kamu simpen di computermu dan suatu saat bisa kamu pake lagi)
atau pilih Pilih Berkas jika kamu pengen langsung ganti template kamu dengan template yang udah kamu download tadi.
nah setelah itu muncul deh kolom seperti ini
nah tingal kamu cari file template hasil download kamu tadi itu dimana
kalo tempatku tadi di My Document terus di Folder Download klik OPEN
setelah itu klik Upload
Template anda sudah jadi dan monggo di lihat
caranya di bagian atas ada tombol lihat blog/view blog
Klik kanan open link in new tab / buka halaman di tab baru
liat hasil bloggmu di tab sebelah
dan ini hasil dari editan blog punyaku gan
linknya ini:
Ok sampai disini dulu ya tutorialnya semoga bermanfaat dan selamat mencoba
salam dariku Admin Data File Com ~(Akhi Abdul)~